Kepala BNNK Lampung Selatan: Polri Untuk Masyarakat.

Lampung Selatan (ISN) – Kepala Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Lampung Selatan, AKBP Rahmad Hidayat, S.E., M.M., mengucapkan selamat Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79 kepada seluruh anggota Polri. Dalam kesempatan ini, AKBP Rahmad Hidayat menyampaikan apresiasi atas peran vital Polri dalam menjaga stabilitas dan keamanan negara. “Semoga Kepolisian Negara Republik Indonesia tetap jaya dan terus diberikan kemampuan dalam melaksanakan tugas penegakan hukum, menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat, serta senantiasa dekat di hati masyarakat,” ujar AKBP Rahmad Hidayat. (Selasa, 01/07/2025) Selain itu sebut AKBP Rahmad Hidayat, Juga menekankan pentingnya kedekatan…

Loading

Read More

Anak Muda Bergerak: MSE dan PKBI Lampung Gelar Jelajah Bakti di Pesawaran

Pesawaran (ISN) — Gerakan anak muda untuk masyarakat terus digaungkan. Movement Social Environment (MSE) bersama Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Lampung menggelar kegiatan Jelajah Bakti di Desa Cilimus, Kecamatan Teluk Pandan, Kabupaten Pesawaran. Kegiatan ini berlangsung selama lima hari, mulai 13 hingga 17 Juni 2025, dan melibatkan 30 relawan muda dari berbagai kabupaten di Provinsi Lampung. Ketua pelaksana kegiatan, Zalfa Aliya, menjelaskan bahwa Jelajah Bakti dirancang sebagai ruang bagi anak muda untuk berkontribusi secara langsung dalam menjawab berbagai tantangan di masyarakat. “Jelajah Bakti ini menjadi wadah bagi anak muda untuk…

Loading

Read More

Dandim 0411/KM Beri Surprise di Hari Bhayangkara ke 79 kepada Polres Kota Metro dan Polres Lampung Tengah

Metro, Intisarinews.co.id–Dandim 0411/KM Letkol Inf Noval Darmawan,S.H.,M.I.P. memimpin langsung anggotanya saat memberikan ucapan HUT Bhayangkara ke 79 tahun 2025 kepada Polres Kota Metro dan Polres Lamteng sebagai wujud sinergitas yang solid dan penuh kebersamaan. Selasa (01/062025) Bertempat di Mapolres Kota Metro, Jl Diponegoro No.06, Kelurahan Imopuro Kec. Metro Pusat, Kota Metro, tampak hadir dalam kegiatan tersebut Kapolres Kota Metro AKBP Hangga Utama Darmawan,S.I.K., Wakapolres Kompol Agung Ferdika,S.H,.M.H., Kabagops Kompol Adrianus, para PJU dan Anggota Polres Kota Metro Sementara itu, Dandim 0411/KM didampingi oleh Kasdim Mayor Inf Wawan Cahya Gunawan,S.H., Danyon…

Loading

Read More

Pejabat Cekatan yang Sempat Diparkir, Kini Kembali Bersinar

Bandar Lampung (ISN)- Sorot mata kembali terpukau, ketika melihat ada momentum pengambilan sumpah di lingkungan Pemerintah Provinsi Lampung. Pengambilan sumpah di pimpin oleh Sekretaris Daerah Dr Marindo Kurniawa “Salut”, ujar mereka yang mengetahui adanya pengisian Kepala Dinas Kominfo yang di isi oleh nama Ganjar Jation Gubernur Mirza seperti memiliki kemampuan alat deteksi yang cukup canggih, begin jeli dalam menempatkan para pejabat untuk mensukseskan visi misiny “Ganjar Jationo, bagus dalam berkarier, kok malah sempat di parkir   Banyak yang tahu, bahwa jejak rekam sosok yang akrab di sapa Bang Ganjar ini…

Loading

Read More

Wali Kota Metro Resmi Terima SK 339 PPPK

METRO — Pemerintah Kota Metro secara resmi menyerahkan Surat Keputusan (SK) pengangkatan kepada 339 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi tahun 2024, berlangsung di Gedung Sessat Agung Bumi Sai Wawai (GSA-BSW), Senin (30/6/2025). Agenda ini menjadi tonggak penting dalam reformasi birokrasi Kota Metro, sekaligus penanda semakin ketatnya ekspektasi pelayanan publik dari aparatur negara. Wali Kota Metro, H. Bambang Iman Santoso, memimpin langsung prosesi penyerahan SK dan pengambilan sumpah janji ASN tersebut. Dalam sambutannya, Bambang menegaskan bahwa momentum pengangkatan PPPK ini bukanlah akhir, melainkan awal dari tanggung jawab besar sebagai…

Loading

Read More