Sengketa Warisan di PA Tanjungkarang, Sidang Bukti Tambahan Rampung, Penggugat Yakin Menang

Bandar Lampung (ISN) – Pengadilan Agama (PA) Tanjungkarang menggelar sidang bukti tambahan perkara sengketa warisan antara Fadhel Alghiffari Husin dan Harmoni Mounthpahsa Husin melawan pamannya, Ferry Ardiansyah (Tergugat I), serta bibinya, Media Sari Putri (Tergugat II), Selasa, 7 Oktober 2025. Sidang yang dipimpin Majelis Hakim II dengan Panitera Pengganti Mastuhi, S.Ag., M.H. itu merupakan lanjutan dari pembuktian tertulis pihak penggugat pada sidang sebelumnya, 30 September lalu. Dalam persidangan tersebut, majelis menyatakan pembuktian dari pihak penggugat telah selesai dan sidang akan dilanjutkan dengan pembuktian dari pihak tergugat I dan II pada…

Loading

Read More

Walikota Metro Membuka Kegiatan Monitoring Pelaksanaan Penyelenggaraan Pemerintahan Umum di Metro Barat

Metro, Intisarinews.co.id–Wali Kota Metro, H. Bambang Iman Santoso, membuka kegiatan Monitoring Pelaksanaan Penyelenggaraan Pemerintahan Umum di Kecamatan Metro Barat, Selasa (7/10). Kegiatan ini menjadi ajang evaluasi dan koordinasi lintas kelurahan dalam upaya memperkuat tata kelola pemerintahan daerah. Dalam kesempatan tersebut, Wali Kota menyerahkan bantuan sarana prasarana rumah ibadah untuk Masjid Baiturrohim Kelurahan Mulyosari sebesar Rp7 juta, serta bantuan dana pokmas Kelurahan Ganjar Asri senilai Rp119.566.000. Bantuan ini diharapkan dapat mendorong partisipasi masyarakat dalam pembangunan lingkungan berbasis gotong royong. Camat Metro Barat, Triyono, dalam sambutannya mengucapkan terima kasih kepada Wali Kota…

Loading

Read More

Walikota Metro Membuka Kegiatan Monitoring Pelaksanaan Penyelenggaraan Pemerintahan Umum di Metro Barat

Metro, Intisarinews.co.id–Wali Kota Metro, H. Bambang Iman Santoso, membuka kegiatan Monitoring Pelaksanaan Penyelenggaraan Pemerintahan Umum di Kecamatan Metro Barat, Selasa (7/10/2025). Kegiatan ini menjadi ajang evaluasi dan koordinasi lintas kelurahan dalam upaya memperkuat tata kelola pemerintahan daerah. Dalam kesempatan tersebut, Wali Kota menyerahkan bantuan sarana prasarana rumah ibadah untuk Masjid Baiturrohim Kelurahan Mulyosari sebesar Rp7 juta, serta bantuan dana pokmas Kelurahan Ganjar Asri senilai Rp119.566.000. Bantuan ini diharapkan dapat mendorong partisipasi masyarakat dalam pembangunan lingkungan berbasis gotong royong. Camat Metro Barat, Triyono, dalam sambutannya mengucapkan terima kasih kepada Wali Kota…

Loading

Read More

Instansi Sinergitas Wilayah Metro Barat dan Metro Selatan Beri Surprise ke Makoramil 411-03/MS

Metro, Intisarinews.co.id–Pada kesempatan kali ini, giliran Polsek Metro Barat dan Selatan disertai Camat Metro Selatan didampingi Lurah jajaran mendatangi Koramil 411-03/MS untuk memberikan surprise berupa pemberian ucapan HUT TNI ke 80 tahun 2025 pada Senin, 6 Oktober 2025. Camat Metro Selatan beserta jajaran Lurah bersama Kapolsek Metro Barat Iptu Hi. Wardjo, S.Sos., dan Kapolsek Metro Selatan Kapolsek Metro Selatan Iptu Arum Monita Sari,S.Tr.K.,M.H. yang diwakili Wakapolsek Ipda Slamet Priyono,S.H. berserta anggotanya melakukan kunjungan yang menjadi wujud sinergitas solid antarinstansi di wilayah teritorial Koramil 411-03/MS. Komandan Koramil 411-03/MS Kapten Inf Zainuri…

Loading

Read More