Ketua LSM HAMMER Pringsewu  Soroti Proyek Talut Podosari, Kedalaman Hanya 4 Cm Dinilai Langgar Standar ‎ ‎ ‎

‎PRINGSEWU (Kandidat) – Ketua LSM HAMMER Jamhari biasa di sapa AJO  Kabupaten Pringsewu menanggapi serius dugaan kejanggalan proyek pembangunan Talut Penahan Tanah (TPT) di Pekon Podosari, Kecamatan Pringsewu, yang diketahui hanya memiliki kedalaman sekitar 4 sentimeter. ‎Ketua LSM HAMMER Pringsewu menegaskan bahwa pembangunan talut dengan kedalaman hanya 4 cm sangat tidak masuk akal dan diduga kuat tidak sesuai dengan standar teknis konstruksi. Menurutnya, talut dengan spesifikasi seperti itu tidak akan mampu menahan tekanan tanah, terutama saat musim hujan. ‎“Talut itu fungsinya menahan beban tanah, bukan sekadar pajangan. Kalau kedalamannya hanya…

Loading

Read More

Dandim 0411/KM Hadiri Acara Pisah Sambut Kapolres Lampung Tengah

Lamteng, Intisarinews.co.id–Dandim 0411/KM Letkol Inf Noval Darmawan,S.H.,M.I.P. menghadiri acara pisah sambut Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Lampung Tengah yang berlangsung khidmat di Gedung Sesat Agung Nuwo Balak, Gunung Sugih, pada Jumat malam (09/01/2026) Acara pisah sambut tersebut turut dihadiri oleh Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Lampung Tengah, I. Komang Koheri,, Forkopimda Kabupaten Lampung Tengah, Pejabat Utama Polres Lampung Tengah, para kepala organisasi perangkat daerah (OPD), perwakilan TNI, tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh adat, serta tamu undangan lainnya. Acara tersebut menandai peralihan kepemimpinan Kapolres Lampung Tengah dari AKBP Alsyahendra, S.I.K., M.H., yang mendapat…

Loading

Read More

Sejumlah 30 Personel Kodim 0411/KM Ikuti UKT PSM

Metro, Intisarinews.co.id–Sejumlah 30 personel Kodim 0411/KM yang tergabung dalam 120 prajurit jajaran Korem 043/Garuda Hitam (Gatam) melaksanakan Ujian Kenaikan Tingkat (UKT) Pencak Silat Militer (PSM) dari sabuk putih ke sabuk kuning, bertempat di Lapangan Upacara Korem 043/Gatam, Jalan Veteran No. 53. Bd 22 Kelurahan Hadimulyo Barat Kecamatan Metro Pusat, Kota Meetro. Jumat (09/01/2026) Ujian ini merupakan bagian dari program pembinaan satuan untuk memastikan setiap prajurit memiliki kemampuan bela diri yang mumpuni. Selain sebagai bekal dalam menjalankan tugas teritorial maupun operasional, kemampuan ini juga diarahkan untuk menjaring bibit atlet berprestasi dari…

Loading

Read More