Proyek PU Tubaba,Jembatan Way Jaya Murni 3 Kali Amblas,Kepala Tiyuh Mengeluh

  TUBABA (ISN) – Sebagian kontraktor diduga masih sembarangan dalam mengerjakan proyek infrastuktur demikaian pasalnya, dana alokasi khusus (DAK) tahun anggaran 2019 Dinas Pekerjaan umum Dan Penataan Ruang Kabupaten Tulang Bawang Barat. Pada proyek item pembuatan jembatan jaya murni di desa atau tiyuh Jaya Murni Kecamatan Gunung Agung sudah tiga kali di perbaiki. Kendati demikian Sukantun mengklem,kerusakan jalan onderlahg di desanya,yang mana pekerjaan tersebut di danai dari dana desa (DD) atau Dana Tiyuh (DT) APBN. Disebabkan dampak dari kerusakan proyek jembatan yang berasal dari dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang…

Loading

Read More

Pembangunan Jalan  Dana Tiyuh TH 2019 Tiyuh Jaya Murni di Duga Sarat Korupsi

TUBABA (ISN) – Gelontoran dana desa atau dana tiyuh dalam jumlah besar dan langsung dikelola desa se-Indonesia tidak hanya membuat dana desa menjadi trending topic di dalam negeri tetapi juga di berbagai negara di Asia. Sedikitnya 12 negara di wilayah Asia Pasific bahkan merekomendasikan Program Dana Desa seperti Indonesia menjadi program wajib Perserikatan Bangsa Bangsa di negara-negara berkembang. Dana Desa yang dialokasikan khusus dalam APBN pertama kali digulirkan pada tahun 2015 dengan jumlah anggaran sebesar Rp 20,76 triliun. Namun miris yang di jumpai Tim media ini, pembangunan fisik ditiyuh Jaya…

Loading

Read More

Tubaba Wujudkan Kabupaten Layak Anak Tahun 2020

  TUBABA (ISN) –  Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (Nunik) mendorong semangat jajaran Pemerintahan Kabupaten Tulang Bawang Barat dan stakeholder terkait untuk mewujudkan Kabupaten Layak Anak (KLA) tahun 2020. Hal tersebut disampaikan Wagub Nunik saat Road Show pengembangan KLA di Desa Tunas Asri, Kecamatan Tulang Bawang Tengah, Kabupaten Tulang Bawang Barat, Rabu (22/1/2020). Menurut Nunik, Kabupaten Tulang Bawang Barat sudah dekat dengan penghargaan KLA hanya perlu dorongan dan semangat demi mewujudkannya. “Sebenarnya di Provinsi Lampung ini khususnya di Kabupaten Tulang Bawang Barat hanya tinggal penyelesaiannya saja yang perlu kita dorong…

Loading

Read More

Acara Magelithic Melenium Art di Tubaba Hadirkan 10 Seniman Berbagai Negara

TUBABA (ISN) – Kabupaten Tulang Bawang Barat menggelar acara Magelithic Melenium Art di hadiri 10 seniman dari negara Canada , inggris , jerman , japan , america serikat , malaysia , rusia , uni eropa , irlandia dan indonesia Yang Berlangsung di tiga lokasi abjek wisata budaya diantaranya Uluhan Urik, Las Sengok, balai Adat Islamic Chenter Bumi ragom sai mangi wawai. Dalam Acara Magelithic Melenium Art yang berlangsung tersebut,Turut hadir hadir sosok tokoh Lampung Bactiar Basri Mantan Wakil Gubernur Lampung dan Bupati Tubaba H. Umar Ahmad SP. Beserta wakil Bupati…

Loading

Read More

Umar Ahmad Sampaikan Pidato Kebudayaan  Dalam Rangka Pra-Launching “The Djausal Center

  TUBABA (ISN) – Bupati Tubaba Umar Ahmad Dalam sambutannya menyampaikan Pidato Kebudayaan  dalam rangka Pra-Launching “The Djausal Center”, di Taman Kupu-kupu Gita Persada Tahura Wan Abdurrahman, Kemiling, Bandar Lampung, Senin (20/01) pagi. Dalam kegiatan bertajuk “Recako Budaya”  tersebut, Bupati  Tubaba Umar Ahmad diharapkan memaparkan pemikiran dan konsep yang selama ini dijalankannya. Ketua “The Djausal Center” Anshori Djausal mengundang Umar Ahmad untuk berorasi karena Bupati Tubaba itu dikenal memiliki konsep pembangunan yang bernuansa kebudayaan. Bahkan, Umar Ahmad telah ditetapkan sebagai penerima penghargaan Anugerah Kebudayaan PWI Pusat yang akan diberikan pada…

Loading

Read More

MEGALITHIC MILLENNIUM ART

TULANG BAWANG BARAT (ISN) – Kabupaten Tubaba, Lampung, akan menggelar acara bertajuk Sharing Time: Megalithic Millennium Art pada tanggal 22-26 Januari 2020, bertempat di sejumlah venue Kota Budaya Ulluan Nughik, Sessat Agung, Las Sengok (Tiyuh Karta) dan Situs Patung Megouw Pak. Acara ini berisi beberapa sesi kegiatan, di antaranya sarasehan, workshop, dan pementasan seni. Rencananya acara ini akan dibuka oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nadiem Makarim.Pejabat Negara yang juga akan hadir adalah Hilmar Farid (Dirjen Kebudayaan Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia) yang akan menjadi pembicara dalam sarasehan…

Loading

Read More

Bupati Tubaba Hadiri Anugrah Kebudayaan PWI Pusat Untuk Bupati-Walikota di Jakarta

  TULANG BAWANG BARAT (ISN) – Dewan Juri Anugerah Kebudayaan PWI Pusat, terpesona setelah mendengarkan presentasi Bupati Tulang Bawang Barat (Tubaba) Lampung, H.Umar Ahmad, tentang Pembangunan berbasis Kebudayaan yang telah dilakukan dan sedang ditata. Presentasi dilakukan Bupati Tubaba diruang Rapat Utama PWI Pusat lantai 4 Gedung Dewan Pers Jakarta, Kamis 09/01 sekitar pukul 15.00 Wib. Setelah Bupati Tulang Bawang Barat,akrab di panggil  bang Umar, memaparkan konsep pembangunan yang digagas dan telah dilakukan, sontak keempat orang Dewan Juri bertepuk tangan dan menyampaikan apresiasinya. “Sangat menarik sekali dengan apa yang disampaikan oleh…

Loading

Read More

Kapolres Tulangbawang Barat Apel Siaga Penanggulangan Bencana

TULANG BAWANG BARAT (IST) – Polres Tulangbawang Barat mengelar Apel siaga penanggulangan Bencana 2020.Apel di laksanakan di Mapolres Setempat,Rabu 8 Januari 2020. Kapolres Tulangbawang Barat AKBP. Hadi Syaeful rahman SIK Mengatakan Apel siaga penanggulangan bencana di adakan dengan maksud tujuan agar seluruh elemen/Komponen masyarakat, pemerintah dan organisasi kemasyarakatan siap siaga apabila terjadi bencana. ” Mudah-mudahan tidak terjadi bencana.Dengan adanya Apel ini kita melakukan pengecekan,supaya kita betul-betul siap secara personil,materil dan keperluan yang lainnya untuk kegiatan atau terjadinya bencana.” Katanya Hadi. Dalam Apel ini, Lanjutnya Kapolres. Tentunya turut melibatkan Unsur Polri,TNI,…

Loading

Read More

Belum Genap Dua Bulan Menjabat, Kapolres Tubaba Ungkap 10 Kasus

  TULANGBAWANG BARAT (ISN) – Untuk meciptakan Situasi keamanan dan kenyamanan di tengah masyarakat Wujud komitmen dan Tanggung jawab yang diutamakan oleh Kapolres Tulang Bawang Barat (Tubaba) dalam mengemban Amanah Tugas mengayomi dan memberikan pelayanan yang prima di wilayah Hukum mapolres Tubaba. Belum genap dua Bulan menjabat Kapolres Tubaba AKBP Hadi Saepul Rahman di daerah Bumi Ragom sai mangi wawai, sudah berhasil mengungkap 10 kasus dari berbagai Tindak pidana kejahatan melawan hukum. Dikatakannya bahwa pihaknya bersyukur berkat kekompakan personil berhasil mengungkap berbagai kejahatan. ” Alhamdulilah Berkat kekompakan dan kerja keras…

Loading

Read More

Posko PMI di Islamic Center Tubaba Menjelang Natal Dan Tahun Baru

  TULANG BAWANG BARAT (ISN) –Palang Merah Indonesia ( PMI) kembali membuka posko di depan Islamic center Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) provinsin Lampung dalam rangka menjelang natal dan tahun baru.selasa 24/12/2019. PMI tubaba merekrut 36 orang angota yang terdiri dari Putra maupun putri dari beberapa sekolah SMA maupun SMK yang ada di kabupaten tulang bawang barat. Menurut Aripin petugas koordinator PMI tubaba saat di temui di posko PMI Islamic Center bahwa, tujuan mendirikan posko tersebut adalah Pamkes atau pengamanan kesehatan yaitu kegiatan sosial kemasyarakatan “untuk membantu masyarakat dalam hal…

Loading

Read More