Gugus Tugas Pemkab Lamsel Transparan Akuntabel Pengadaan Barang Dan Jasa

LAMPUNG SELATAN (ISN) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan melalui Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 memastikan proses pengadaan barang dan jasa dalam rangka penanganan COVID-19 transparan dan akuntabel. Untuk menjamin hal itu, Pemkab Lampung Selatan telah melibatkan pendampingan dari Kejaksaan Negeri (Kejari) Lampung Selatan terkait pengadaan barang dan jasa dalam penanganan COVID-19. Bahkan, tim dari Kejari Lampung Selatan yang terdiri dari Kasi Perdata dan Tata Usaha Negara, Muhammad Ikbal Hadjarati, SH, MH dan Jaksa Fungsional, Muhammad Assarofi, SH mendatangi langsung Posko Gugus Tugas COVID-19, di Aula Sebuku, rumah dinas bupati…

Loading

Read More

Anggaran Pembangunan Desa Wonomarto di Nilai Belum Sepenuhnya Transparan

  LAMPUNG UTARA (ISN) – Dikutip dari We Online Pemerintah daerah dan aparat desa diharapkan dapat mengelola dana desa secara akuntabel dan transparan sesuai dengan peraturan yang berlaku. Hal tersebut bertujuan agar perekonomian dan kesejahteraan masyarakat dapat ditingkatkan. Seperti yang di katakan Anggota V Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) 2019 lalu. Isma Yatun. ” Semua aktifitas pengelolaan keuangan desa sebaiknya dicatat dan didukung dengan bukti-bukti yang lengkap dan sah,” tegasnya. Hal tersebut hampir berbanding terbalik pada desa wonomarto kecamatan Kotabumi Utara kabupaten Lampung Utara. Menurut baner yang tertempel di kantor  desa,hanya  secara…

Loading

Read More