Ike-Zam Paslon Walikota Bandar Lampung Sampaikan Poin Gugatan Pada Bawaslu

BANDAR LAMPUNG (ISN) – Pasangan Bakal Calon (BALON) Wali Kota dan Wakil Walikota Bandar Lampung Ike-Zam menyampaikan kesimpulan gugatan terakhir kepada Majelis Musyawarah yaitu Komisioner BAWASLU Kota Bandar Lampung, di Kantor Bawaslu Kota Bandar Lampung. Kamis (10/9/2020) malam. Ike Edwin atau akrab dengan sapaan Dang Ike Edwin tiba di Kantor Bawaslu Kota Bandar Lampung pada 20.00 WIB, dan beberapa saat kemudian Dr. Zam Zanariah juga tiba menghadiri sidang gugatan. Pembacaan kesimpulan gugatan langsung di sampaikan oleh Ike Edwin, dan terdapat delapan poin yang di simpulkan oleh pihak Ike-Zam. Sementara saksi…

Loading

Read More

Dang Ike Edwin Pemenang Mitrapol Award Tokoh Polisi Karifan Lokal

Jakarta (ISN) – Ajang Penganugerahan Mitrapol Award 2018 kembali mencatatkan namaIrjen Pol. Dr. Ike Edwin, SH, MH, MM selaku Staf Ahli Kapolri Bidang Sosial Politik sebagai Tokoh Polisi Kearifan Lokal, Tropy Mitrapol Award diserahkan oleh Pimpinan Umum Mitrapol Jend. Purn. Drs. Roesmanhadi,SH, MH di Gedung Wismas Bhayangkari, Jakarta Selatan, Rabu, 31 Oktober 2018. Sebelumnya Pria yang akrab disapa Dang Ike ini juga telah menyabet Mitrapol Award Tahun lalu sebagau Pemenang Kapolda Paling Fenomenal. Hadir dalam acara tersebut Irjen Pol (Purn) Drs. Putera Astaman, Kapolri yang diwakili Wairwasum Polri Irjen Pol…

Loading

Read More