Desa Kalicinta BIMTEK Pelatihan Pakan Ternak,Masyarakat Butuh Bantuan Pemkab Lampung Utara

LAMPUNG UTARA (ISN) – Desa Kalicinta Kecamatan Kotabumi Utara Gelar bimbingan teknis (Bimtek) di balai desa setempat Selasa 03 Februari 2020 pukul 08: 00 sampai dengan selesai. Bimtek tersebut merupakan pelatihan Dalam pembuatan pakan ternak pengganti rumput yang di fermentasikan. Kegiatan itu turut menghadirkan narasumber dari dinas peternakan lampung utara H.Johan Syahrizal,tim penyuluh pertanian lapangan (PPL) Ibu Iin,serta tim dari PDTI. Juga di hadiri pula perwakilan kecamatan korabumi utara,ketua kelompok tani kabupaten lampung utara H.Andi Prabowo,para tokoh,ketua kelompok tani dan para peternak desa Kalicinta. Suparno selaku kepala desa mengatakan, bimbingan…

Loading

Read More

Tahun 2020, Pemkab Lamsel Kucurkan 54 Miliar Untuk Kecamatan Ketapang

  LAMPUNG  SELATAN (ISN) – Pelaksana tugas (Plt) Bupati Lampung Selatan, H. Nanang Ermanto menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Ketapang di Lapangan Desa Pematang Pasir, Jumat (14/2/2020). Berdasarkan data Bappeda setempat, di kecamatan yang memilik 17 desa itu, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan menggelontarkan anggaran pembangunan sebesar Rp.54.103.595.826 untuk tahun 2020. Anggaran itu terdiri dari dana pembangunan sebesar Rp.22.162.671.301 dan Alokasi Dana Desa (ADD) dan Dana Desa (DD) sebesar Rp.31.940.924.526. Anggaran pembangunan tersebut meningkat sekitar 21,54 persen dari tahun 2019. Dalam arahannya, Nanang Ermanto mengatakan, dengan adanya ADD dan DD…

Loading

Read More