Pospera Lampung Kecam Tindakan Pejabat Lampura ‘Bak Koboi Jalanan

BANDAR LAMPUNG (ISN) – Terkait aksi pengancaman menggunakan senjata api (Senpi) yang dilakukan Kepala Dinas Perhubungan Lampung Utara, Basirun Ali, kepada Driver Kasat Pol-PP Lampung Utara, Elan U, menjadi sorotan seluruh lapisan elemen masyarakat. Atas kejadian tersebut Ketua DPD Pospera Lampung, Marsat Jaya, mengecam tindakan yang dilakukan seorang pejabat setingkat Kepala Dinas. Tindakan tersebut merupakan tindakan kriminal yang menunjukan sikap arogansi. Untuk itu, DPD Pospera Lampung mendesak Polda Lampung dan Polres Lampung Utara bertindak tegas serta mengusut secara tuntas kejadian tersebut. “Kadishub Lampura itu sudah melakukan perbuatan melawan hukum, bagaimana…

Loading

Read More

Walikota Bandar Lampung Perpanjang Libur Sekolah Hingga 12 April

BANDAR LAMPUNG (ISN) – Guna mengantisipasi penyebaran virus corona yang semakin meluas Walikota Bandarlampung, Herman HN memperpanjang libur sekolah hingga 12 April mendatang. Sebelumnya, Herman HN telah meliburkan sekolah Paud, SD, dan SMP sejak 16 hingga 28 Maret mendatang. Namun kini pemerintah kota Bandar Lampung memutuskan memperanjang hari libur sekolah hingga 12 April 2020 mendatang. Walikota Bandar Lampung Herman HN mengatakan, meskipun belum terlalu terlihat dampak virus ini di wilayah Bandar Lampung, namun menurutnya langkah cepat harus dilakukan, karena lebih baik mengantisipasi. “Saya ingin bagaimana anak-anak sekolah sehat semua, daya…

Loading

Read More

PT KAI Persero Lampung Kembalikan Bea Tiket 100% Penumpang Batal Perjalanan Terkait Corona

LAMPUNG (ISN) – PT Kereta Api Indonesiba (Persero) memberikan pengembalian bea tiket 100 persen kepada calon penumpang yang membatalkan perjalanan selama masa darurat penanggulangan virus korona (corona) baru. Keputusan ini diambil untuk mendukung instruksi pemerintah yang meminta masyarakat melakukan pembatasan sosial atau social distancing. Manager Humas PT KAI Divre IV Tanjung karang Sapto Hartoyo menjelaskan bahwa pengembalian bea tiket 100 persen merupakan bentuk dukungan untuk mengurangi potensi penularan Covid-19 di lingkungan transportasi. Kebijakan ini berlaku untuk pemesanan tiket untuk perjalanan mulai 22 Maret 2020 hingga 29 Mei 2020 Tanggal tersebut…

Loading

Read More

Penangkal Dan Obat Virus Corona Ada Pada Vitamin C Dan E.Masker! Hanya Untuk Orang Sakit

LAMPUNG UTARA (ISN) – Merebaknya pemberitaan terkait virus Corona (Covid-19)  yang  menjadi momok hampir di setiap kalangan masyarakat seluruh negara-negara di dunia,tambah lagi dengan foto dan vidio yang beredar melengkapi rasa ketakutan seperti di Indonesia, hal tersebut terjadi bukan hanya pada lapisan paling bawah saja, bahkan masyarakat elit pun merasakan efeknya, Kamis 19/03. Di lansir dari akun youtube musisi terkenal Anang Hermansayah (The Hermansyah A6) dalam acara shownya ngobrol Asik (A6) dengan mengundang ahli virus (Virologist) atau peneliti virus Drh.Mohammad Indro Cahyono. Dalam percakapannya kepada Anang dan Ashanty Indro Cahyono…

Loading

Read More

ISM Dukung TEC Jadi Bupati Lampung Selatan

LAMPUNG (ISN) – Bakal Calon Bupati Lampung Selatan H. Tony Eka Candra (TEC) tak henti-hentinya terus mendapatkan dukungan dari berbagai pihak, baik Organisasi, Komunitas, Paguyuban, maupun Kelompok Masyarakat jelang Pilkada 23 September 2020 mendatang. Kali ini dukungan datang dari Paguyuban Ikatan Sopir Material (ISM) Kecamatan Candipuro, Way Panji, dan Sidomulyo Kabupaten Lampung Selatan yang mendeklarasikan dukungannya disela acara silaturahmi Anggota ISM bersama H. Tony Eka Candra, yang dipusatkan di Kecamatan Way Panji Kabupaten Lampung Selatan, Minggu, (1/3/2020). Ketua Paguyuban Ikatan Supir Material (ISM) AF. Yanto mengatakan, dalam pertemuan Anggota ISM…

Loading

Read More

Nanang Ermanto Sambut Gubernur Lampung di Kolase Dermaga Eksekutif Bakauheni

  LAMPUNG SELATAN (ISN) – Gubernur Lampung Ir. H . Arinal Junaidi sambangi Kolase Dekranasda Kab. Lampung Selatan yang bertempat di Lantai II Dermaga Eksekutif Bakauheni, Sabtu Malam (15/2/2020). Pada kunjungannya GERAI KOLASE (Kopi Lampung Selatan), Arinal didamping Direktur Utama ASDP,Ira Puspadewi, Deputi pemasaran dan Badan ekonomi kreatif Kementerian Parwisata RI, Nia Niscaya, Sekdaprov. Fahrizal Darminto, Ang.DPRD prov.Lampung, Toni Eka Candra, Ka.Bapeda prov.Lampung , Ir. Fredy.SM, dan sejumlah pejabat utama pemprov. Lampung dan pemkab lampung Selatan. Kunjungan Orang Nomor Satu di Lampung itu dalam Rangka menghadiri acara HartBour Festival 2020 yang…

Loading

Read More

Mursenbang, Pemkab Lamsel Kucurkan 17,4 Miliar di Bakauheni

  LAMPUNG SELATAN (ISN) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan menggucurkan dana pembangunan Kecamatan Bakauheni sebesar Rp.17,4 miliar di 2020. Demikian terungkap dalam Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Bakauheni yang berlangsung di Lapangan Desa Totoharjo. Sabtu  15/02. Berdasarkan data Bappeda Lampung Selatan, besaran anggaran itu terdiri dari anggaran pembangunan fisik dan non fisik sebesar Rp.8.321.186.306. Selain itu besaran anggaran yang bersumber dari APBD dan APBN tersebut tidak terlepas dari Alokasi Dana Desa (ADD) dan Dana Desa (DD) sebesar Rp.9.109.162.873. Dana ADD dan DD itu meningkat sebesar 27,24 persen dari tahun…

Loading

Read More

Ormas Libas Unjuk Rasa di Kantor Gubernur Lampung Terkait Penambangan Pasir

LAMPUNG (ISN) – Gerakan yang meng atasnamakan Masyarakat Peduli Anak Gunung Krakatau, dimana 13 elemen Ormas dan LSM tergabung didalamnya Menggruduk Kantor Gubernur Provinsi Lampung, dalam orasi nya mereka Menuntut agar operasional penambangan dan pengerukan pasir hitam gunung anak Krakatau (GAK) yang diduga dilakukan oleh PT. LIP (Lautan Indonesia Perkasa) agar segera di cabut seluruh izin oprasionalan nya. Senin, (10/02/2020). Dalam aksi demonstrasi yang digelar di kantor Gubernur dan DPRD provinsi lampung tersebut, seluruh aktifis elemen tersebut menuntut hak masyarakat Khususnya Lampung Selatan, agar aktifitas penambangan pasir hitam GAK oleh…

Loading

Read More

H.Nanang Ermanto Turut Menandatangani Kesepakatan Bersama (MoU) Dengan Kejaksaan

LAMPUNG SELATAN (ISN) – Pelaksana tugas (Plt) Bupati Lampung Selatan, H. Nanang Ermanto bersama kepala daerah kabupaten/kota se-Provinsi Lampung menandatangani kesepakatan bersama (MoU) dengan kejaksaan. Mou tersebut merupakan kesepakatan bersama tentang penanganan masalah hukum bidang Perdata dan Tata Usaha Negara di wilayah hukum Provinsi Lampung. Adapun, penandatanganan MoU yang diawali antara Gubernur Lampung Arinal Djunaidi dengan Kepala Kejaksaan Tinggi Lampung Diah Srikanti, dilaksanakan di Balai Keratun Lantai III, Kompleks Kantor Gubernur Lampung, pada Rabu (5/2/2020). Dalam kesempatan itu, Kepala Kejaksaan Tinggi Lampung, Diah Srikanti mengatakan, bahwa secara historis institusi kejaksaan Republik…

Loading

Read More

Pemprov Lampung Sambut Baik Kerjasama dengan KPPU Demi Ciptakan Iklim Persaingan sehat

BANDAR LAMPUNG (ISN) –  Pemerintah Provinsi Lampung menyambut baik kerjasama dengan Komite Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) Wilayah II demi menciptakan iklim persaingan usaha yang sehat melalui pencegahan dan penegakan hukum persaingan usaha di Provinsi Lampung. Hal itu diungkapkan Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto saat menerima audiensi dari KPPU Wilayah II, di Ruang Kerja Sekretaris Daerah, Kantor Gubernur, Bandarlampung, Rabu 22/01. “Kami sangat menyambut baik kerjasama ini guna mendukung Pencegahan dan Penegakan Hukum Persaingan Usaha serta Dukungan Pengawasan Kemitraan di Provinsi Lampung,” ujar Fahrizal. Kerjasama ini diharapkan selain menciptakan iklim…

Loading

Read More