Launching Buku Pahlawan KH. Ahmad Hanafiah, Kebanggaan Kabupaten Lamtim

Lampung Timur, (ISN) – Bupati Lampung Timur yang dalam hal ini diwakili oleh Asisten Bidang Perekonomian dan Pembangunan, Junaidi Melakukan MoU (Memorandum of Understanding) antara Pemerintah Kabupaten Lampung Timur dan Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung serta Seminar Launching Buku Pahlawan Nasional, Senin (31/12/2018). Hadir pada acara tersebut, Asisten Bidang Administrasi Umum, Wan Ruslan, Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan Sumberdaya Manusia, Nur Syamsu, para Kepala OPD, Kepala Badan, dan Kepala Bagian dilingkungan Pemerintah Kabupaten Lampung Timur. Sementara itu hadir pula Rektor UIN, Prof.Dr.Hi.Moh.Mukri. M.Ag., Guru Besar UIN Prof.Fauzi Nurdin, Guru…

Loading

Read More

Peringati HUT Satpam Ke-38, Polres Lamtim Gelar Upacara

Lampung Timur, (ISN) – Polres Lampung Timur memperingati HUT Satpam ke-38 Tahun , dipusatkan di Mapolres Lampung Timur. Minggu, 28 Desember 2018. Dengan Inspektur upacara Kapolres Lampung Timur Ajun Komisaris Besar Polisi Taufan Dirgantoro , S.Ik. Upacara tersebut dihadiri oleh Dandim 0429 Lamtim, Kasubdit Satpam Dit Binmas Polda Lampung, Kadis Disperindag Lampung Timur, Ketua Senkom Lamtim, Para PJU Polres Lamtim , Para Kapolsek Jajaran Polres Lamtim, Kepala instansi / Perusahaan Pengguna Jasa Satpam yg ada di Lampung Timur, dan Segenap Tamu Undangan Dalam amanatnya, AKBP Taufan Dirgantoro., S.Ik., menjelaskan, tema…

Loading

Read More

Jelang Pilpres 2019, Perekaman E-KTP Diharapkan Selesai Diakhir 2018

Lampung Timur, (ISN) – Bertempat di ruang kerjanya, Wakil Bupati Lampung Timur, Zaiful Bokhari lakukan audiensi dengan Ketua dan Anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum (BAWASLU) Kabupaten Lampung Timur, Kamis (27/12/2018). Hadir pada audiensi tersebut, Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil, Subandri Bachri, dan Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum Kabupaten Lampung Timur, Uslih. Adapun Tujuan dilakukannya aundensi tersebut ialah untuk berkoordinasi terkait data pemilih pemilu yang belum melakukan perekaman, karena pemilih yang dapat menggunakan hak pilihnya selain yang sudah terdaftar di DPT yaitu pemilih sudah memiliki KTP elektronik. “Kami dari bawaslu…

Loading

Read More

Pemkab Lamtim Peringati Hari Ibu Ke 90

Lampung Timur (ISN) Membacakan Sambutan Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia pada Peringatan Hari Ibu ke 90 tahun 2018, Kamis (27/12/2018) Wakil Bupati Lampung Timur Zaiful Bokhari mengingatkan seluruh rakyat Indonesia bahwa Peringatan Hari Ibu adalah sebuah momentum kebangkitan bangsa, penggalangan rasa persatuan serta gerak perjuangan perempuan yang tidak dapat dipisahkan dari sejarah perjuangan bangsa. “Diiharapkan kegiatan PHI ini dapat mendorong semua pemangku kepentingan untuk memberikan perhatian, pengakuan akan pentingnya eksistensi perempuan dalam berbagai sektor pembangunan”. Dalam acara yang berlangsung di Gedung Pusiban Komplek Pemda itu, Zaiful menambahkan…

Loading

Read More

Bhayangkari Polres Lamtim Bantu Korban Tsunami

Lampung Timur, (ISN) – Anggota Bhayangkari bersama Polisi Wanita (Polwan) Kepolisian Resor Lampung Timur (Lamtim) menggalang berbagai bantuan untuk korban bencana tsunami di Kabupaten Lampung Selatan (Lamsel). Bantuan berupa: beras,susu, telur, gula, mie instant, air mineral dan pkaian layak pakai itu, secara simbolis diserahkan langsung Ketua Bhayangkari Polres Lamtim Vita Taufan Dirgantoro kepada korban tsunami di Kabupaten Lamsel, Rabu (26-12-2018). “Bantuan ini berasal dari sumbangan anggota Bhayangkari dan Polwan Polres Lampung Timur. Mudah-mudahan ini bisa membantu meringankan beban saudar-saudara kita yang menjadi korban tsunami,” kata Vita. Dia juga mendoakan agar…

Loading

Read More

Pemkab Lamtim Audiensi dengan Head of Marketing Comunication ACT

Lampung Timur, (ISN) – Bertempat di Ruang Kerjanya, Wakil Bupati Lampung Timur, Zaiful Bokhari ditemani oleh Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Tri Pranoto lakukan Audiensi dengan Head of Marketing Comunication Aksi Cepat Tanggap, Fajar Yusuf Dirgantara, Rabu (26/12/2018). Menurut Head of Marketing Comunication Aksi Cepat Tanggap, Fajar Yusuf Dirgantara, Aksi Cepat Tanggap sendiri merupakan sebuah lembaga pemberdayaan, kemanusiaan, sosial yang bergerak dibidang kebencanaan dan pemberdayaan masyarakat. Fajar Yusuf menjelaskan, selain untuk bersilaturahmi adapun tujuan dilakukannya audiensi kali ini ialah untuk mendapatkan dukungan Pemerintah Kabupaten Lampung Timur terkait dengan…

Loading

Read More

Pekerjaan Yang Belum Selesai, Hentikan Kontrak Dengan Pihak Ketiga

Lampung Timur, (ISN) – Pimpin Rapat Persiapan Laporan Keuangan Tahun Anggaran 2018, Wakil Bupati Lampung Timur, Minta Seluruh Organisasi Perangkat Daerah yang ada di Lampung Timur untuk menyelesaikan semua laporan keuangan tidak melewati tanggal 31 Desember. “Saya meminta kepada seluruh kepala OPD untuk bisa menyelesaikan kewajiban-kewajiban bapak ibu sekalian karena laporan ini sudah harus selesai pada 31 Desember.” Lebih lanjut pada rapat yang dilaksanakan di Aula Atas Setdakab Lampung Timur itu, Zaiful meminta untuk menghentikan kontrak dengan pihak ketiga yang tidak dapat menyelesaikan pekerjaannya. “Yang berkaitan dengan pihak ketiga harus…

Loading

Read More

Pemkab Lamtim Bantu Korban Tsunami Di Lamsel

Lampung Timur, (ISN) – Seperti kita ketahui baru-baru ini Indonesia kembali berduka. Hal tersebut disebabkan terjadinya Tsunami pada Sabtu 22 Desember, sekira pukul 21.15 WIB di sekitar Selat Sunda yang mengakibatkan korban jiwa serta rusaknya sejumlah wilayah pesisir baik itu di Provinsi Lampung maupun Banten. Sebagai respon cepat tanggap terhadap bencana Tsunami yang terjadi, Bupati Lampung Timur Chusnunia Chalim perintahkan jajarannya untuk segera memberikan bantuan dan mengirimkan tenaga medis ke lokasi terdampak bencana. Wakil Bupati Lampung Timur, Zaiful Bokhari yang ditemani oleh Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Lampung Timur,…

Loading

Read More