RMD Bertemu Dengan Benny Kisworo: Kolaborasi untuk Lampung Maju

JAKARTA (ISN)  – Calon Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal bertemu dengan R Benny Kisworo, Pembina Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Lampung, di Jakarta pada Rabu malam, 21 Agustus 2024. Pertemuan ini merupakan langkah strategis yang diambil Rahmat Mirzani dalam memperkuat kolaborasi politik demi kemajuan Lampung. “Pertemuan ini adalah bagian dari upaya kita untuk memastikan bahwa kolaborasi antara kekuatan politik di Lampung semakin solid,” ujar Rahmat Mirzani setelah pertemuan. “Benny Kisworo adalah tokoh yang sangat berpengalaman dan memiliki kedekatan dengan Presiden Joko Widodo. Kami berbagi visi yang sama untuk memajukan Lampung dan…

Loading

Read More

Kedatangan DPP Akpersi, Asril: Ketua DPD Lampung, Saya Siap Kibarkan Bendera Akpersi

Kota Metro, Intisarinews.co.id  —  Dalam rangka pembentukan pengurus dan koordinasi Asosiasi Keluarga Pers Indonesia (AKPERSI), Rino selaku Ketua Umum Akpersi singgah di kediaman Asril jln. Bawang Kelurahan Iring Mulyo Kecamatan Metro Timur Kota Metro Lampung.     Bersama jajaran pengurus DPP, Rino menjelaskan kepada media ini bahwa dirinya telah membentuk DPD di 25 Provinsi, dan dalam waktu dekat akan melaksanakan pengukuhan pengurus se Indonesia di Palembang Sumatra Selatan.     “Alhamdulillah, walaupun AKPERSI baru DPD saat ini sudah ada di 25 Provinsi, dan provinsi yang lain akan terbentuk juga,  selanjutnya…

Loading

Read More

Cagub Mirza Sambut Baik Lampung dan Banten Jadi tuan Rumah PON XXIII

JAKARTA (ISN)  – Calon Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal, dan Calon Gubernur Banten, Andra Soni, menyambut baik kesepakatan antara Provinsi Lampung dan Banten untuk menjadi tuan rumah bersama dalam penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXIII pada tahun 2032. Kesepakatan ini sebelumnya dicapai dalam pertemuan virtual antara Penjabat (Pj.) Gubernur Lampung, Samsudin, dan Pj. Gubernur Banten, Al Muktabar, pada tanggal 6 Agustus 2023. Rahmat Mirzani Djausal menilai bahwa langkah ini merupakan sebuah kesempatan emas untuk memperkenalkan potensi Lampung kepada masyarakat luas. “Dengan menjadi tuan rumah PON, Lampung tidak hanya akan menjadi…

Loading

Read More

Kedapatan bawa Sinte, Seorang Pemuda dibawa Kekantor Polisi

Metro, Intisarinews.co.id–Polres Metro Polda Lampung, Satres Narkoba Polres Metro Polda Lampung berhasil tangkap seorang pemuda berinisial MKAK Alias A (24th) warga Jl. Dahlia Barat Kelurahan Metro Kecamatan Metro Pusat Kota Metro karena terbukti membawa dan menyimpan narkoba jenis tembakau sintetis, (Selasa 20/8/ 2024) “Pada saat dilakukan penggeledahan terhadap badan / pakaian ditemukan dari dalam saku bagian depan sebelah kiri 1 (satu) buah kotak rokok merk “BEWARE” sewaktu dibuka didalamnya berisikan 1 (satu) lembar plastik klip berukuran sedang berisi 15 (lima belas) lembar plastik klip ukuran kecil berisi daun – daun…

Loading

Read More

Dandim 0411/KM dan Ka Persit KCK Cabang XXXI Tunjukan Jurus Sutil Saktinya dalam Perlombaan Memasak

Bandar Lampung, Intusarinews.co.id–Suasana hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke-79 Tahun 2024 masih dihiasi dengan beberapa kegiatan lomba, salah satunya adalah kegiatan yang digelar oleh Korem 043/Gatam, berbagai macam perlombaan yang dilaksanakan diantaranya adalah Lomba Memasak, Lomba Kreasi Tumpeng, Lomba kreasi kue, Kata Berantai, Holahop, Estafet Tongkat, Isi Air Dalam Pipa, Membawa Kelereng Menggunakan Sendok, Lomba Makan Kerupuk (mata ditutup) dan Joget Balon (diiringi musik). Selasa (20/08/2024) Pada kesempatan tersebut Dandim 0411/KM Letkol Arh Rendra Febrandari Suparman,S.I.P. dan Ketua Perit KCK Cabang XXXI Dim 0411 Ny. Rifka Rendra mengikuti perlombaan memasak…

Loading

Read More

25 Anggota DPRD Metro Terpilih Resmi Dilantik

Metro, Intusarinews.co.id–Sebanyak 25 Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Metro periode 2024-2029 resmi dilantik. Kader Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Ria Hartini resmi dilantik menjadi Ketua sementara DPRD Kota Metro.   Naskah pelantikan 25 anggota DPRD terpilih berikut dengan Ketua Dan Wakil Ketua sementara DPRD Kota setempat dibacakan oleh Sekretaris Dewan (Sekwan ) Ade Erwinsyah di ruang rapat paripurna kantor DPRD Kota Metro, Senin (19/8/2024). Ade membacakan sejumlah dasar penetapan 25 anggota DPRD Kota Metro terpilih berikut dengan pimpinan dewan setempat. “Satu, undang-undang nomor 23 tahun 2014 tentang pemerintahan…

Loading

Read More