Karya Bhakti Kodim 0411/KM Targetkan Sasaran Fisik dan Non Fisik

Lamteng, Intisarinews.co.id–Kodim 0411/Kota Metro menggelar penyuluhan wawasan kebangsaan, bela negara, cinta tanah air, serta penyuluhan bahaya narkoba di Kampung Terbanggi Besar, Lampung Tengah. Sabtu (12/07/2025) Kegiatan ini juga dirangkai dengan karya bakti pengecoran sumur bor dengan sasaran 3 titik terdiri dari 2 titik di Kp. Terbanggi Besar Kab. Lamteng dan 1 titik di Kp. Rejo Asri Kec. Sep. Raman Kab. Lamteng sebagai bentuk dukungan terhadap kebutuhan air bersih warga. Acara dihadiri oleh Kasdim 0411/KM Mayor Inf Wawan Cahya Gunawan,S.H., Danramil 411-11/TB Kapten Czi Yatiman, Pasi Ter Kodim 0411/KM Lettu Inf…

Loading

Read More

Klinik Utama Rawat Inap Ciko Sosialisasikan Vaksin Mengintis dan Folio

Metro, Intisarinews.co.id–Walikota Metro Bambang Iman Santoso membuka kegiatan Sosialisasi Vaksin Meningitis dan Folio bagi Calon Jamaah Haji dan Umroh Kota Metro yang berlangsung di Klinik Utama Rawat Inap Ciko Mulyojati Metro Barat pada hari Sabtu, (12/7). Dalam sambutannya Walikota Metro menyampaikan bahwa Sosialisasi Vaksin Meningitis dan Vaksin Polio di klinik Ciko dalam satu rangkaian memperingati hari ulang tahun klinik Ciko yang ke-2. “Atas nama Pemerintah Kota Metro kami memberikan apresiasi kepada Klinik Ciko yang telah banyak memberikan kontribusi di Pemerintah Kota Metro” Ujar Bambang. Ditambahkan Bambang Pemerintah Kota Metro sangat…

Loading

Read More