KALIANDAl – Bupati Lampung Selatan H. Nanang Ermanto didampingi Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesra Eka Riantinawati, menerima audiensi Komunitas Jurnalis Harian Lampung Selatan (KJHLS), Senin (13/12/2021). Dalam pertemuan yang berlangsung di ruang kerja bupati setempat itu, rombongan yang dipimpin oleh Ketua Pelaksana Kegiatan Heri Fulistiawan, turut didampingi Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Lampung Selatan M. Sefri Masdian. Hadir dalam audiensi dari pihak KJHLS, Sekretaris Pelaksana Kegiatan Yudha Pranata beserta Anggota Pelaksana Kegiatan Teguh Handika, Abdul Rohman dan Abdur Rahman Kurus. Dalam kesempatan itu, Ketua Pelaksana Kegiatan Heri Fulistiawan menyampaikan, KJHLS…