BNADAR LAMPUNG (ISN) DPRD Provinsi Lampung pada Seni 19 Agustus 2024 menggelar paripurna Lanjutan Pembicaraan Tingkat I, dalam rangka Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Provinsi Lampung Terhadap Raperda Perubahan APBD Provinsi Lampung Tahun Anggaran 2024. Juru Bicara Fraksi PDI Perjuangan DPRD Provinsi Lampung, Ni Ketut Dewi Nadi menjabarkan masukan Fraksi PDI Perjuangan atas Perda Perubahan APBD-P Provinsi Lampung 2024. Raperda Perubahan APBD 2024, yaitu program dan kegiatan yang akan dijalankan benar-benar memberikan manfaat kepada masyarakat dan pembangunan daerah Provinsi Lampung. “Perubahan APBD 2024 ini harus konsisten dan mengacu pada tema dan…