Wali Kota Metro Salurkan Bantuan Pangan Kepada 939 KPM di Hadimulyo Barat

Metro, Intisarinews.co.id–Wali Kota Metro H.Bambang Iman Santoso menghadiri kegiatan penyaluran batuan pangan kepada 939 keluarga penerima manfaat (KPM) bulan Juni-Juli khusus kelurahan Hadimulyo Barat bertempat di Aula Kantor Kelurahan setempat, kamis (24/07/2025) Wali Kota H.Bambang Iman Santoso atas nama Pemerintah Kota Metro menyambut baik dan mengapresiasi terselenggaranya kegiatan penyaluran bantuan pangan tersebut. “Atas nama pribadi dan Pemerintah Kota Metro,kami menyambut baik dan mengapresiasi atas terselenggaranya kegiatan ini. Insya Allah kegiatan ini dapat memberikan manfaat bagi kita semua dalam rangka meningkatkan kesejahteraan bagi masyarakat Kota Metro,” ucap H.Bambang dalam sambutannya. Ia…

Loading

Read More

Kepala SMPIT Bina Insani Metro Hadiri MUNAS VI JSIT Indonesia di Makassar

MAKASSAR, Intisarinews.co.id — Kepala SMPIT Bina Insani Metro, Suwanda turut hadir dalam gelaran Musyawarah Nasional (Munas) ke-6 Jaringan Sekolah Islam Terpadu (JSIT) Indonesia yang diselenggarakan pada tanggal 24–27 Juli 2025 di Hotel Claro, Makassar, Sulawesi Selatan.  Acara akbar ini mengusung tema “Inovasi dan Kolaborasi dalam Membentuk Ekosistem Pendidikan Islam yang Modern.” Rencananya, kegiatan ini akan dihadiri oleh dua menteri sekaligus, yaitu Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah Abdul Mu’ti serta Menteri Ketenagakerjaan Yasierli. Selama empat hari pelaksanaan, Munas ke-6 JSIT akan diisi dengan berbagai kegiatan penting seperti sidang-sidang organisasi, seminar nasional…

Loading

Read More

Tiga Aliansi Rakyat Tuntut Penertiban Lahan SGC, DPR RI Turun Tangan

LAMPUNG (ISN) — Persoalan yang terjadi di atas lahan milik PT Sugar Group Companies (SGC) di Lampung bukan sekadar konflik pertanahan. Pasalnya, kasus ini juga soal ketimpangan struktural, pembiaran sistematis oleh negara, dan dominasi modal atas ruang hidup rakyat. Disinyalir, Selama bertahun-tahun, suara masyarakat adat, petani lokal, hingga aktivis agraria terus disuarakan—namun kerap tenggelam di tengah kuatnya kuasa korporasi yang nyaris tak tersentuh hukum. Tahun ini, suara-suara itu kembali menggema. Kali ini dari tiga arah sekaligus dari jalanan, parlemen, dan jalur resmi administrasi negara. Tiga lembaga masyarakat sipil di Lampung—Aliansi…

Loading

Read More

RSUDAM Masuk Zona Hijau Pelayanan Publik 2024

BANDAR LAMPUNG — Wakil Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Wamen PANRB), Komjen (Purn) Purwadi Arianto, melakukan kunjungan kerja ke RSUD Dr. H. Abdul Moeloek (RSUDAM) guna mengevaluasi langsung standar pelayanan publik sekaligus menyerahkan penghargaan atas kinerja pelayanan tahun 2024. Kunjungan ini menjadi bukti bahwa RSUDAM tetap menjaga kualitas layanan meski sebelumnya sempat diterpa isu miring di media sosial yang mencoba menurunkan reputasi rumah sakit rujukan terbesar di Lampung tersebut. Namun, kinerja RSUDAM yang terukur dan diakui secara nasional menjadi jawaban konkret terhadap berbagai tudingan tersebut. Dalam agenda kunjungan,…

Loading

Read More

Lampung Punya Klub Liga 1! Bhayangkara FC Resmi Ganti Nama dan Homebase

BANDAR LAMPUNG – Provinsi Lampung akhirnya kembali bergairah dalam dunia sepak bola nasional. Gubernur Lampung Rahmat Mirza Djausal sukses mewujudkan mimpi lama masyarakat dengan menghadirkan klub Liga 1 Indonesia untuk bermarkas di Sai Bumi Ruwa Jurai. Tak tanggung-tanggung, Bhayangkara FC—tim elit dari kasta tertinggi sepak bola nasional—resmi berhomebase di Lampung dan mengganti nama menjadi Bhayangkara Presisi Lampung FC. Anggota Komisi V DPRD Provinsi Lampung Deni Ribowo mengatakan langkah Gubernur Mirza ini sebagai “terobosan spektakuler” yang patut diacungi jempol. “Ini prestasi luar biasa! Gubernur Mirza menjawab kerinduan publik Lampung yang sejak…

Loading

Read More

Risky Sofyan dan Fitrianita Damhuri saat pengambilan sumpah jabatan.

Bandar Lampung – Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal kembali melakukan rotasi pejabat pimpinan tinggi pratama atau eselon II di lingkungan Pemerintah Provinsi Lampung. Kali ini, dua pejabat mengalami pergeseran posisi berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Lampung Nomor 800.1.3.3/3806/VI.04/2025 tertanggal 24 Juli 2025. Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Risky Sofyan dipindah menjadi Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH). Sementara posisi yang ditinggalkannya diisi oleh Fitrianita Damhuri yang sebelumnya menjabat Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA). Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan berlangsung di Ruang Rapat Utama Kantor Gubernur, Kamis (24/7/2025). Sekretaris Daerah…

Loading

Read More

Bravo Satgas TMMD ke 125 Kodim 0411/KM, Membangun Desa Namun Tak Menghalangi Aktifitas Warga

Metro, Intisarinews.co.id–Membantu orang yang sedang kesusahan itu ibarat menyalakan lilin di tengah gelap. Cahaya kecil yang kamu berikan mungkin terasa sederhana, tapi bisa jadi harapan besar bagi yang menerimanya. Dalam hidup, saling menolong membuat kita tumbuh, karena setiap kebaikan yang kita tularkan pasti akan berbalik pada kita, entah kapan dan dalam bentuk apa. Kalimat tersebut terbersit dalam hati Serda Ilham, salah satu personel Satgas TMMD ke-125 Kodim 0411/KM yang merupakan bagian dari BKO Yonif TP 848/SPC. Kamis (24/07/2025) Kepedulian Serda Ilham kepada bapak Gino (52 tahun) salah satu warga Dusun…

Loading

Read More

Gubernur Mirza Sukses Wujudkan Mimpi Warga Lampung

BANDAR LAMPUNG – Provinsi Lampung akhirnya kembali bergairah dalam dunia sepak bola nasional. Gubernur Lampung Rahmat Mirza Djausal sukses mewujudkan mimpi lama masyarakat dengan menghadirkan klub Liga 1 Indonesia untuk bermarkas di Sai Bumi Ruwa Jurai. Tak tanggung-tanggung, Bhayangkara FC—tim elit dari kasta tertinggi sepak bola nasional—resmi berhomebase di Lampung dan mengganti nama menjadi Bhayangkara Presisi Lampung FC. Anggota Komisi V DPRD Provinsi Lampung Deni Ribowo mengatakan langkah Gubernur Mirza ini sebagai “terobosan spektakuler” yang patut diacungi jempol. “Ini prestasi luar biasa! Gubernur Mirza menjawab kerinduan publik Lampung yang sejak…

Loading

Read More

Tragis! Anak 11 Tahun Jadi Korban Kekerasan, Persadin: Ini Kejahatan Kemanusiaan

Lampung (ISN) — Dunia perlindungan anak kembali tercoreng. Seorang anak laki-laki berinisial RS (11), warga Dusun Banjar Mulya, Kecamatan Gunung Sugih, Lampung Tengah, diduga menjadi korban tindakan kekerasan brutal oleh oknum tak bertanggung jawab. Ironisnya, insiden memilukan ini terjadi di tengah peringatan Hari Anak Nasional 2025, menjadi “kado terburuk” bagi upaya melindungi generasi penerus bangsa. Peristiwa yang terekam dalam sebuah video dan menyebar luas di media sosial itu menunjukkan tindakan kekerasan yang diduga dilakukan oleh seorang pria dewasa terhadap korban yang masih berstatus anak di bawah umur. Dugaan kuat, ada…

Loading

Read More

Bertemu Menteri KKP, Gubernur Mirza Dorong Revitalisasi Tambak dan Mangrove Admin-Pemprov-349 Views

JAKARTA — Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal, menegaskan komitmennya untuk menata ulang kawasan pesisir Provinsi Lampung dalam pertemuan strategis bersama Menteri Kelautan dan Perikanan RI, Sakti Wahyu Trenggono, di Jakarta, Jumat (25/7/2025). Fokus utama pembahasan meliputi pendataan kawasan pesisir, penataan kembali tambak-tambak yang bermasalah, serta upaya pelestarian lingkungan lewat penanaman mangrove. “Pendataan kawasan pesisir di Provinsi Lampung. Bagaimana pendataan kawasan pesisir di Provinsi Lampung. Termasuk juga masalah tambak-tambak kami yang sudah banyak bermasalah, bagaimana kita akan merevitalisasi. Tadi salah satu opsinya, kita akan melakukan penanaman mangrove di tambak-tambak di Provinsi…

Loading

Read More